Beaking News$type=ticker$meta=0$meta=0$readmore=0$snippet=0$columns=4

Penanganan Yang Bisa Diberikan Untuk Meredakan Otitis Media Pada Anak

Sebagai orangtua yang masih memiliki anak dibawah tiga tahun atau bahkan bayi pastinya kita harus lebih waspada jika anak terkena suatu peny...



Sebagai orangtua yang masih memiliki anak dibawah tiga tahun atau bahkan bayi pastinya kita harus lebih waspada jika anak terkena suatu penyakit. Selain karena anak bayi masih rentan, anak bayi juga tidak bisa sembarangan diberi obat. Biasanya penyakit yang paling umum menyerang anak bayi adalah batuk pilek dan demam. Meski bukan tergolong penyakit parah namun ternyata sakit pilek dan batuk juga bisa berefek parah.

Biasanya saat anak bayi mengalami batuk atau pilek maka anak bayi juga berisiko terkena penyakit Otitis Media. Apa yang dimaksud dengan Otitis Media? Penyakit ini merupakan penyakit yang terjadi pada bagian tengah telingan dimana bagian tersebut mengalami peradangan. Penyakit Otitis Media ini paling sering terjadi di bagian Eustachia telingan dimana itu merupakan saluran penghubung antara telinga dan saluran pernapasan.

Itulah mengapa saat bayi mengalami sakit batuk atau pilek yang terlalu parah maka cairan lendir tersebut bisa menutupi hingga ke bagian Eustachia telinga. Selain itu karena kondisi antara saluran Eustachia dan saluran pernasapan pada bayi masih pendek, jadi bayi lebih rentan terkena Otitis Media. Jika dibiarkan maka hal ini dapat menganggu kenyamanan anak karena anak akan merasa sakit dan pusing.

Meski bukan tergolong kedalam penyakit berbahaya, namun penyakit Otitis Media pada anak ini juga harus segera ditangani. Jika anda mendapati anak anda mengalami gangguan pernapasan, demam, dan juga keluar cairan dari lubang telinganya dalam waktu lebih dari 3 hari maka anda bisa memeriksakannya ke dokter. Namun jika masih awal – awal maka anda bisa mencoba melakukan cara – cara sederhana ini dirumah untuk meredakan gejalanya.

1. Mengompres Telingan dengan Air Hangat
Untuk mengurangi rasa sakit dan ngilu di bagian telingan karena terjadinya penyumbatan cairan pada anak maka anda bisa mengompres bagian telinga luar dengan menggunakan air hangat. Anda bisa menggunakan kain atau handuk kecil yang direndam ke air hangat sebelumnya, lalu diamkan pada telinga anak sekitar 10 – 15 menit. Tapi jangan sampai airnya masuk ke telingan anak.

2. Memenuhi kebutuhan cairan anak
Untuk membantu meredakan gejala yang dirasakan anda bisa terus memastikan bahwa kebutuhan cairan anak terpenuhi. Jika anak masih ASI maka anda harus lebih rajin menyusi, tapi jika anak sudah bisa minum air putih maka anda bisa memberikan air putih pada anak. Saat sedang minum maka saluran Eustachia akan lebih terbuka dan cairan di telinga akan mudah keluar. 

3. Posisikan Kepala lebih tinggi
Cara lainnya yang bisa dilakukan untuk membantu mengurangi rasa sakit dari Otitis Media pada anak ini yaitu dengan memposisikan kepala cukup tinggi terutama saat tidur. Dengan begitu maka sirkulasi pernapasan pada anak akan lebih terbuka dan cairan akan menurun sedikit demi sedikit.

4. Memijat dan Menggoyangkan telingan bagian luar
Cara lainnya yang bisa anda coba untuk meredakan gejala Otitis Media pada anak yaitu dengan memijat atu menggoyangkan cuping telinga bagian luar. Tidak perlu dilakukan terlalu keras, cukup gunakan satu jari untuk menekan – nekan sedikit bagian telinga agar saluran Eustachia lebih terbuka dan cairan bisa keluar.

5. Jangan sembarangan menggunakan obat
Cara yang paling penting yang perlu anda lakukan untuk mengatasai masalah Otitis Media pada anak yaitu jangan terburu – buru dan sembarangan memberi obat pada anak. Karena jika salah justru hal itu akan semakin memperparaj kondisi anak akibat reaksi obat yang diberikan.

COMMENTS

Name

Aapertemen,1,AC,2,Alergi rhinitis,1,Apartemen,1,Apartemen Green Pramuka City,1,Aplikasi,1,Asuransi,3,Baju Muslimah,1,Bali,2,Bandung,2,Bank,1,Bank Syariah,1,Bayi,1,Belanja Online,3,Berita,3,Bisnis,40,Bisnis Online,1,BPJS Ketenagakerjaan,1,Bunda,1,Busana Muslimah,2,Cara Memandikan Bayi,1,Crypto,1,Dana Cepat,1,Danau,1,Deposito,1,Deposito Online,1,Desain Logo,1,Destinasi Wisata,3,Digital Marketing,1,Drone,1,Duit,1,Ekonomi,30,Ekspedisi,1,Elekronik,1,Elektronik,4,Event,1,Event Analytics,1,Family,8,Fashion,13,Fashion Anak Anak,1,Fashion Pria,1,Fashion Wanita,3,Featured,98,Food,9,Furniture,3,Gadget,3,Gadjet,1,Gallery,2,Gejala Alergi,1,generator Listrik,2,Gengset,1,Genset,1,Green Economy,1,Harbolnas,1,Hijaber,3,Hotel,1,HSBC,1,Imsak,1,Investasi,3,iPhone,1,Jasa,1,Jasa Disinfektan,1,Jilbaber,2,Jual Lifting Equipment,1,Kabar Menarik,14,Kartu Kredit,3,Kebersihan Untuk bayi,1,Kebugaran,1,Kecantikan,11,Kehamilan,1,Kesehatan,31,Kesehatan Anak,2,Kolesterol,1,Komunal,1,Kredit,5,KTA,1,Kue,1,Kuliner,6,li,1,Lifestyle,30,Makeup Wajah,1,Manfaat Puasa,1,Mannfaat Madu,1,Mesin Cuci,1,Mobil,2,Motivasi,1,Motor,2,Muslim,1,Obat,2,Objek Wisata,2,Online,1,Online Shop,6,Otomotif,7,Outo,1,Panel Surya,1,Pariwisata,2,Payment,1,Payment Gateway,1,PDAM,1,Pembangkit Listrik,1,Pembayaran,1,Pembayaran Online,1,Pendidikan,2,Perawatan Bayi,1,Perawatan Gigi,1,Perawatan Rambut,1,Perbaikan Rumah,1,Perbankan,9,Perlengkapan Bayi,1,Perumahan,1,Perumahan Cibubur,1,Peta Situs,1,Pinjaman Online,1,Polyflex,1,Polytron,1,Promo,1,Properti,23,Ramadan,1,Religi,2,Rental forklift Surabaya,1,Resep,2,Resep Makanan,2,Resep Masakan,1,Rumah,4,Sablon,1,Sabun Bayi,2,Sejarah,3,Selebriti,1,SEO,1,Skincare,1,Smartphone,7,Software,1,Sosial,2,Sports,2,Suzuki,1,Tabungan,1,Teknologi,13,Tiket Kareta,1,Tiket Pesawat,3,Tips,59,Toko Online,1,Travel,1,Traveling,11,Wahana Bermain,1,Waterboom,1,Wisata,13,Wisata Bahari,1,Wisata Bali,1,Yamaha,1,
ltr
item
Daichikazumi.com: Penanganan Yang Bisa Diberikan Untuk Meredakan Otitis Media Pada Anak
Penanganan Yang Bisa Diberikan Untuk Meredakan Otitis Media Pada Anak
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj_6wJwGVHcq0wISbDCOi127FU63S-OFphjy5lT9uRmEND3spB8W0hc_R7lZUaBi1uclEm_hrikEOz8-hEnq28eXfFO7O4ohhg7ndMWWLn0y4gNCcoTJxwVTIbnO6NT_IN71F_hVGefirOa74Lov8J4mDJGl8jbLSf1t3pfN662TONsNCPbTedZnDFr/w640-h316/Penanganan%20Yang%20Bisa%20Diberikan%20Untuk%20Meredakan%20Otitis%20Media%20Pada%20Anak.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj_6wJwGVHcq0wISbDCOi127FU63S-OFphjy5lT9uRmEND3spB8W0hc_R7lZUaBi1uclEm_hrikEOz8-hEnq28eXfFO7O4ohhg7ndMWWLn0y4gNCcoTJxwVTIbnO6NT_IN71F_hVGefirOa74Lov8J4mDJGl8jbLSf1t3pfN662TONsNCPbTedZnDFr/s72-w640-c-h316/Penanganan%20Yang%20Bisa%20Diberikan%20Untuk%20Meredakan%20Otitis%20Media%20Pada%20Anak.jpg
Daichikazumi.com
https://www.daichikazumi.com/2022/05/penanganan-yang-bisa-diberikan-untuk.html
https://www.daichikazumi.com/
http://www.daichikazumi.com/
http://www.daichikazumi.com/2022/05/penanganan-yang-bisa-diberikan-untuk.html
true
6959559938228820402
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy